warkoptoto3 login

yalla live english - 590 Lembar Surat Suara Rusak, KPU Madiun Tunggu Penggantian

2024-10-08 14:34:32

yalla live english,no togel jambu,yalla live english

MADIUN, Jawa Pos Radar Madiun – KPU Kabupaten Madiun temukan 590 lembar surat suara rusak.

Temuan itu diperoleh setelah para pekerja merampungkan proses sortir dan pelipatan 2.951.065 surat suara kurang dari sepekan.

‘’Harapan kami surat suara yang rusak dan kurang ini segera dilaporkan ke KPU RI dan penyedia agar segera diganti,” ujarnya, Senin (22/1).

Meski jumlah surat suara rusak dan kurang telah dilaporkan ke KPU pusat, provinsi, maupun penyedia lewat aplikasi Silog.

Ali belum bisa memastikan kapan jadwal penyedia mengirimkan pengganti surat suara rusak maupun yang kurang tersebut.

Sembari menunggu ini pihaknya mempersiapkan hal lain seperti melaksanakan settingpacking logistik TPS.

Baca Juga: Usai Debat Cawapres, Hashtag Gibran di Medsos X Nyaris Tembus 1 Juta Postingan

“Belum tahu kapan datangnya pengganti yang rusak, kami berharap secepatnya dikirimkan mengingat untuk settingpacking logistik akan kami mulai 26 Januari nanti,” terangnya.

“Harapan kami sebelum akhir Januari sudah selesai semua,” imbuh Ali.

Sementara itu, surat suara yang rusak dengan jenis kerusakan mulai dari tinta huruf yang tidak terbaca atau luntur, sobek, hingga berlubang itu saat ini telah diamankan KPU Kabupaten Madiun.

Selanjutnya, ratusan surat suara rusak itu akan dimusnahkan H-1 pencoblosan oleh penyelenggara pemilu disaksikan pihak Bawaslu Kabupaten Madiun dan Polres Madiun.

“Untuk mekanisme sortir dan pelipatan pengganti susulan itu nanti akan dikerjakan karyawan KPU mengingat tidak banyak, sehingga pekerja sortir dan lipat kemarin selesai Sabtu lalu,” lanjutnya.

“Untuk honorarium mereka ini sedang kami proses administrasi dan paling lambat besok (Selasa) akan dibayarkan ke sekitar 443 tenaga kerja,” tandas Ali. (ryu/aan)